DPRD Kabupaten Belitung menggelar kegiatan SERUMPUN “Setiap Ari Jumat Bebagi Pelampun” kegiatan digelar didepan kantor DPRD yang berlokasi di Jalan Anwar tersebut dilaksanakan Ketua DPRD Kabupaten Belitung Vina Cristyn Ferani, S.E bersama pegawai Sekretariat DPRD Kabupaten Belitung, pada Jumat 20 Desember 2024, hadir pula dalam kegiatan tersebut Pj. Bupati Belitung Mikron Antariksa yang turut bersama membagikan sarapan pagi kepada masyarakat yang melintas di jalan.